Salat Tahiyatul Masjid
Shalat tahiyatul masjid dilaksanakan apabila seorang muslim masuk ke masjid, tidak duduk dahulu melainkan langsung shalat dua rakaat, seperti sabda Nabi Saw: ”Apabila salah seorang di antara kamu masuk masjid , maka janganlah duduk sebelum salat dua rakaat dahulu (HR. Bukhari da Muslim).
Shalat dhuha’
Shalat dhuha’ adalah salat yang dilaksanakan pada waktu dhuha ( waktu matahari setingi tombak sampai tergelincir matahari ), dua rakaat atau lebih Dari abu Hurairah. ia berkata ”(Kekasihku (Rasulullah) telah berpesan kepadaku tiga macam pesan (1) Puasa tiga hari setiap bulan (2)Salat dhuha dua rakaat (3) salat witir sebelum tidur. (HR Bukhori dan Muslim)
Add Comments