Tata Bahasa Arab 1 Dasar

Advertisemen
BELAJAR TENTANG

TATA BAHASA ARAB
PEMBAGIAN KATA
Semua Bahasa Terusun dari 3:
Huruf
Kata
Kalimat
CONTOH
HURUF: ا ب ت
KATA:مَسْجِدٌ
Kalimat:اُصَلِي فِى الْمَسْجِدٍ
Dalam Tata Bahasa Arab
"Kata" Dibagi 3 Golongan Besar:
اِسْمٌ (ISIM)("Kata Benda")
فِعْلُ (FI'IL)("kata Kerja")
حَرْفٌ (HARF)("Kata Tugas")
Perhatian!
Penggunaan istilah Kata Benda, Kata Kerja dan Kata Tugas dalam Bahasa Indonesia tidak sama persis dengan ISIM, Fi'IL dan HARF dalam Tata Bahasa Arab
Pembagian Isim
ISIM 'ALAM, MUDZAKAR-MUANNATS, MUFRAD-MUTSANA-JAMAK, ISIM ISYARAH, ISIM MAUSHUL, NAKIRAH-MA'RIFAH, DHAMIR
اِسْم عَلَم (ISIM ALAM)
Yaitu Isim yang merupakan nama dari seseorang atau sesuatu
Contoh: مُحَمَّدٌ , مَكَّة
مُذَكَّر ـ مُؤَنّث
(Laki - Perempuan)
Dalam Tata Bahasa Arab dikenal adanya penggolongan Isim ke dalam Laki-laki dan Perempuan.
Kosa Kata

المُفردَات
عَيْنٌ = Mata
أُذُنٌ = telinga
فَمٌّ = mulut
يَدٌ = tangan
نَظَرَ ـ يَنْظُرُ= melihat
سَمِعَ ـ يَسْمعُ= mendengar
قَالَ ـ يَقُولُ= berkata
قَرَأَ ـ يَقْرَاُ = membaca

Advertisemen

Related Posts

Baca Tulisan Lainnya ini