Perbedaan Akhlak, Etika dan moral

Perbedaan Akhlak, Etika dan moral
Advertisemen
Seringkali dalam pengungkapan banyak tulisan antara akhlak, etika dan moral tidak dibedakan. Bahkan cenderung menyamakan maksud antara ketiganya. Akan tetapi sebenarnya, pada dasarnya ketiga istilah tersebut memiliki perbedaan( selain dari asal katanya), yaitu :

- Akhlak tolak ukurnya adalah Alquran dan AsSunah
- Etika tolak ukuranya adalah pikiran/akal
- Moral tolak ukurnya adalah norma yang hidup dalam masyarakat

Implikasinya adalah ketika seseorang mengatakan perihal akhlak maka yang menjadi pertimbangan mana yang baik dan mana yang buruk sumbernya adalah Al-Qur'an dan Sunnah. Ketika seseorang mengatakan atau menyebutkan perihal Etika maka yang menjadi standar apakah hal itu baik dan buruk adalah akal/pikirannya (sehingga kata etika ini lebih sering muncul dalam kaitannya dengan ilmu filsafat. Kemudian ketika seseorang berbicara tentang moralitas manusia maka yang menjadi dasar adalah suatu tatanan norma yang hidup dalam masyarakat sekitarnya.

Dari hal itu jelas terlihat perbedaan antara masing-masing pengertian kata tersebut. Etika dan moral biasanya hanya mengatur tingkah laku antara manusia yang satu dengan yang lainnya, sedangkan Akhlak Islamiyah tidak sebatas itu, namun juga mengatur tentang hubungannya dengan Tuhan Yang Maha Esa

Advertisemen

Related Posts

Baca Tulisan Lainnya ini

  • Inilah Jadwal Imsakiyah Untuk 2,7 Juta Kota di Seluruh Dunia
    Jadwal Imsakiyah atau waktu-waktu tertentu dalam pelaksanakan ibadah umat…
  • Daftar Software Open Source Bidang Kesehatan
    Perangkat Lunak Bidang Manajemen Praktik Kedokteran ClearHealth mencakup…
  • Game Humor, Cocok Bagi Orang Yang Penasaran
    Jika kamu termasuk orang yang suka penasaran, pasti tidak tahan untuk memencet…
  • Ayat-ayat Al-Qur'an tentang Mata
    3. Ali 'Imran 13. Sesungguhnya telah ada tanda bagi kamu pada dua golongan…
  • Tasawuf Modern Memahami dan Menggapai Kebahagiaan Sejati
    Judul : Tasawuf Moderen Penulis : HAMKA ( Dr. Haji Abdul Malik AKrim…
  • Memahami Tentang Fisika Relativitas Einstein
    Einstein Memahami bahwa kecepatan cahaya selalu sama. Kemudian, dia menghitung…
  • Ayat Al-Qur'an Tentang Lidah dan Jari
    Ayat Tentang Lidah 16. An Nahl 62. Dan mereka menetapkan bagi Allah apa yang…